Jumat, 23 November 2012

Pensettingan File Server


Samba adalah program yang menyediakan layanan berbagi berkas /file service dan berbagi alat pencetak/print service dan pengumuman layanan (NetBIOS service announcement/browsing).Sebagai sebuah aplikasi file server, Samba mengizinkan berkas, alat pencetak, dan beberapa sumber daya lainnya agar dapat digunakan oleh banyak pengguna dalam keluarga sistem operasi UNIX.

Selain itu samba juga mengizinkan interoperabilitas dengan sistem operasi Windows. Samba dibuat berdasarkan protokol Server Message Block (SMB), oleh Andrew Tridgell.

Cara Menyetting DHCP Server di Linux Centos


DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol) adalah protokol TCP/IP yang tugasnya memberikan alamat IP secara otomatis kepada client yang bersifat dinamis, sehingga vlient tidak perlu mengisikan alamat IP secara manual. Program di linux yang berlaku sebagai server DHCP adalah dhcpd. Supaya dapat memperoleh layanan DHCP, komputer client harus memasang program klien yaitu dhcpcd. Layanan DHCP tidak hanya memberikan alamat IP pada masing-masing klien, layanan ini dapat juga digunakan untuk mengatur konfigurasi jaringan pada komputer klien seperti server DNS, server NIS, dan sebagainya. Dengan adanya server DHCP, konfigurasi jaringan komputer klien dapat diatur secara terpusat.

Langkah-Langkah Seting DNS Dalam Linux


[root@olan ~]# yum install bind  caching-nameserver
[root@olan ~]# cp /var/named/chroot/etc/named.caching-nameserver.conf /var/named/chroot/etc/named.conf
[root@olan ~]# nano /var/named/chroot/etc/named.conf

Pensettingan Services - Services firewall


Chains pada tables “filter” dari 3 fungsi yaitu INPUT, FORWARD dan OUTPUT. INPUT untuk paket yang disiapkan untuk soket local atau komputer kita sendiri. FORWARD untuk paket yang diarahkan / routing ke box dan OUTPUT untuk paket yang di generate / dibuat sendiri.

Remote Desktop Dalam Linux


Remote Desktop bukan hal yang aneh, namun hal tersebut akan bermanfaat dalam kondisi tertentu. Tidak dipungkiri terkadang kita malas jika harus melakukan aktivitas yang ribet padahal hal tersebut bisa kita lakukan dengan remote. Misalnya hal ini bisa diimplementasikan di sekolah/lab komputer atau tempat kerja.
Berikut salah satu cara melakukan remote desktop baik dari Ubuntu ke Window$ maupun sebaliknya dari Window$ ke ubuntu (kalau dari ubuntu ke ubuntu, Application > Internet > Remote Desktop Viewer )

Remote PC Menggunakan SSH

SSH (Secure Shell) adalah sebagai aplikasi remote login/remote PC lewat console/terminal.

Sintax ssh (posisi di root):
ssh ipaddress  => Confirm : YES, Password : password
sintax ssh (posisi di user biasa):
ssh namauserygdimaksud@ipaddressusertsb => Confirm : YES, Password : password
Untuk menjalankan ssh, service ssh harus diaktifkan telebih dahulu.